6.12.18

Kenapa Kimia?

Pertanyaan orang-orang, Kenapa sih harus kimia? kan gak jelas, hal kecil yang gak bisa diliat aja harus dipelajari! Buang-buang energi!

Hey bung, Itu salah satu keajaiban kimia! Kimia juga mengajarkan kita bagaimana bersikap dengan sesama! Dosen saya bilang! Lihatlah gas mulia, meskipun dia udah stabil, dia masih mau bersenyawa, buat apa? ya untuk menstabilkan temannya. Setiap pelajaran apa pun itu, dimaknai, percuma nilai bagus tapi gak dapat mengamalkan dalam kehidupan sehari2. Chromium aja yang awalnya punya konfigurasi 4s2 3d4 mau jadi 4s1 3d5, rugi gak dia berbagi? Jawabannya nggak! Disaat dia memberi, dia mampu menstabilkan temannya. 

Unsur aja, yang merupakan penyusun utama tubuh kita aja saling berbagi. Kenapa kita manusia yang derajatnya paling mulia di sisi Allah SWT masih bersifat langit?
Jadi, belajar kimia bukanlah hal yang absurd untuk dipelajari. Gak ada pelajaran yang lebih bagus di dunia ini, semua pelajaran itu bagus. Tergantung bagaimana si penikmat pelajaran tersebut memaknainya.
Salam Kimia, 😘

Tidak ada komentar:

Posting Komentar